Memoni Mutton Biryani
Memoni Mutton Biryani
Tags: Sekedar goresan Artikel Sekedar goresan,
Memoni Mutton Biryani
Sudah lama saya tidak posting masakan, biasa deh kalau mood sedang drop, begini jadinya. Sebenarnya saya sudah mencoba beberapa resep baru, tetapi selalu lupa untuk mendokumentasikannya, misalnya seperti Minestrone (sup sayuran ala itali) atau mpek². Nanti kalau ada mood untuk mencoba kembali, insya Allah hasilnya akan saya foto.Ceritanya sebulan yg lalu saya dapat kiriman bumbu kering Biryani - memoni mutton. Setelah semua bahan siap, mulailah acara kupas mengupas dan potong memotong. So...setelah itu tinggal mengikuti aturan memasak yang tertera dibelakang bungkusannya. Voila....
Rasanya enak, agak pedas dan segar ( karena diberi perasan air jeruk lemon).
Lain kali kalau ingin membuat lagi, jumlah daging harus ditambah .
Demikianlah Artikel Memoni Mutton Biryani
Resep masakan Memoni Mutton Biryani, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan kali ini.
Label : Sekedar goresan,
0 Response to "Memoni Mutton Biryani"
Posting Komentar